Praktek Ilegal BBM bersubsidi Di SPBU, Sharif; Kapolres Bitung Segera Brantas Oknum Mafia

admin
Spbu Pertaminajpg 20211007072819~2

Bitung- Transisinews.com. Adanya’ kegiatan BBM ilegal jenis solar bersubsidi dikota Bitung kini meningkat drastis, dari hasil temuan media hampir semua pompa SPBU dikota Bitung jadi target oknum mafia solar,

Cara dan modus operandi yang dilakukan oleh oknum mafia ilegal BBM bersubsidi, mereka melakukan dengan mobil Peckup, Dam Truk, serta Mabil tronton, kontainer Triler,

Diduga Mobil- mobil tersebut disewa atau kerjasama dengan supir- Supir nakal untuk lakukan tab dan dijual lagi kepada oknum mafia serta dihitung pergelon,

Ulah para mafia tersebut menyusahkan masyarakat kecil yang layak mendapatkan solar bersubsidi dipompa SPBU, dari hasil investigasi Awak media, ada beberapa warga yang mengeluh sering antri Berjam- jam dipompa SPBU dan kadang seharian tidak dapat solar,

Seorang Warga Sharif Bakary, yang kini ditemui wartawan dikediamannya mengatakan terkait antrian BBM solar bersubsidi disemua pompa SPBU kota Bitung, sangat sulit, kadang sehari antri Berjam- jam kadang dapat kadang pula tidak dapat dalam sehari

Sementara solar tersebut kami butuh atas usaha kami sebagai tracking antar jemput barang keluar daerah, dari sini kami merasa dirugikan oleh para oknum yang tidak bertanggung jawab yang melakukan praktek ilegal bersubsidi. Jelas Sharif.

Yang diherankan antrian sudah dilakukan melalui sistem konsumen solar subsidi harus terdaftar di MyPertamina, Siapkan QR Code yang telah didapatkan dari website subsiditepat.mypertamina.id

Tunjukkan QR Code tersebut kepada operator SPBU (Bisa melalui HP atau yang sudah dicetak)

Lanjut, Isi Solar subsidi sesuai dengan kendaraan yang berlaku

Lakukan pembayaran menggunakan metode tunai (cash) atau non-tunai (kartu kredit/debit)

“kok masih kecolongan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab, ada apa ini, atau diduga ada oknum mafia tersebut kerja sama dengan karyawan SPBU ?

Saya sebagai warga Bitung, meminta kepada pihak terkait dalam hal ini Kapolres Bitung agar segera melakukan tindakan tegas dan Brantas oknum mafia sampai pada akar- akarnya,

jika pihak polres Bitung tidak melakukan langkah tegas terhadap para mafia BBM solar bersubsidi kami akan melanjutkan pengeluhan kepada Kapolda,

jikapun Kapolda tidak mampu melakukan tindakan, kami akan melanjutkan menyurat ke Kapolri,. Tutur Sharif.

 

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *