Bojonegoro-suarajokotingkir.com,
dalam tradisi sedekah bumi atau di Desa Buntalan Kecamatan Temayang Rabu Wage 26/06/2024
Kepala Desa Sujoko menjelaskan agenda ini diselenggarakkan sebagai ajang untuk mengembalikan potensi budaya Desa Buntalan yang sudah lama redup sejak tahun 1980-an.
Kepala Desa Sujoko mengungkapkan dengan diadakannya sedekah bumi artinya warga Desa Buntalan memanjatkan rasa syukur terhadap Tuhan Yang Maha Kuasa supaya alam atau bumi menjadi bersahabat bagi Desa Buntalan kecamatan Temayang khususnya.
“Dengan adanya rasa syukur, harapannya tuhan memberikan keberkahan. Dan harapan untuk bisa bangkit Kembali, tentunya ini adalah harapan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat,” kata Kepala Desa Buntalan
Dalam kegiatan d Tempat Sendang Kedung Munong tersebut selain pertunjukan seni Budaya langen tayub juga di Hadiri Semua masyarakat Desa Buntalan Dan Seluruh Perangkat Desa Buntalan Dan BPD juga Hadir Babinkantibmas dan Babinsa Dan Tokoh Masyarakat Desa Buntalan.(Arif)